Kepuasan Pelanggan Kami

Partner Strategis Teknologi Assessment Center

Berbagai perusahaan telah mempercayakan Talentlytica dalam menyediakan teknologi assessment center untuk kebutuhan asesmen perusahaan.
"Secara keseluruhan, VANIA ini top! Saya sudah mencoba beberapa sistem terkait asesmen dan saya bisa bilang yang dimiliki oleh Talentlytica ini benar-benar oke. Dari segi aplikasinya, mulai dari awal hingga akhir penggunaan, sangat mudah digunakan, user-friendly. User interface-nya juga sangat baik, dan pengalaman penggunanya benar-benar memuaskan."
Angkasa Pura Indonesia
"Platform Assessment Center VANIA dapat mengakomodir kebutuhan untuk melakukan Assessment dengan lebih efisien.Tim Support Talentlytica juga sangat baik, responsif dan solutif."
Pancaran Group
Metode Asesmen Kompetensi dalam satu Platform

Beragam Metode Assessment dalam Satu Platform

Berbagai simulasi asesmen dapat dilakukan di VANIA. Lakukan pengukuran kompetensi di berbagai level jabatan mulai dari Staff, Supervisor, Asisten Manager, Manager, hingga Board of Director.

Interview

Metode wawancara adalah cara klasik namun efektif untuk menggali lebih dalam tentang pengalaman, motivasi, dan soft skills calon karyawan.

Roleplay

Metode roleplay memungkinkan kita melihat bagaimana kandidat dihadapkan pada suatu situasi dan melihat reaksinya dalam situasi kerja yang sebenarnya.

E-Tray

Metode e-tray memungkinkan kita menilai pekerjaan administratif yang mengukur kemampuan manajemen waktu, prioritas tugas, dan perhatian terhadap detail.

FGD/LGD

Metode Focus Group Discussion (FGD) atau Leaderless Group Discussion (LGD) memungkinkan kita menilai kemampuan komunikasi, kerja sama tim, dan kepemimpinan kandidat.

Presentation

Metode presentasi adalah cara efektif untuk mengukur kemampuan komunikasi, penguasaan materi, dan kepercayaan diri.

Study Cases

Metode studi kasus menguji kemampuan analisis, pemecahan masalah, dan pengambilan keputusan kandidat di situasi kerja sebenarnya.
Solusi Teknologi Assessment Center

Aspek Kompetensi yang Dapat Diukur oleh VANIA

VANIA menyediakan asesmen menyeluruh yang mencakup berbagai aspek kompetensi penting untuk memastikan setiap individu dinilai secara holistik. Melalui pendekatan yang komprehensif ini, VANIA membantu Anda mengidentifikasi dan mengembangkan kompetensi terbaik dari setiap kandidat dan karyawan untuk produktivitas kerja yang maksimal.
Teknologi Assessment Center Fleksibel

Fleksibel Sesuai Kebutuhan Perusahaan Anda

Talentlytica menawarkan fleksibilitas maksimal dalam pelaksanaan teknologi assessment center VANIA. Anda dapat memilih metode yang paling sesuai dengan kebutuhan perusahaan Anda:
Mockup

Online Assessment Center

Nikmati kemudahan dan efisiensi dengan assessment center online. Peserta dan Asesor dapat mengikuti tes dari mana saja dan kapan saja, tanpa perlu datang ke lokasi tertentu.
Mockup

On-Site Assessment Center

Untuk kebutuhan yang lebih spesifik atau perusahaan yang menginginkan suasana yang lebih formal, Talentlytica menyediakan layanan assessment center on-site. Tim ahli atau peserta dapat datang langsung ke lokasi untuk menjalankan proses assessment center.